Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia dan Delegasi Berkunjung di BGI Group
Dihadiri langsung oleh Menko Luhut (belakang tengah), Djauhari Oratmangun (belakang kiri), dan Wang Jian (belakang kanan), Firman (depan kiri) dan Yin Ye (depan kanan) melaksanakan penandatanganan LOI terkait kerja sama riset kemaritiman. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia dan Delegasi Berkunjung di BGI Group SHENZHEN, CINA, May 31, 2023/EINPresswire.com/ — Pada tanggal 30…